NexTren.com - Hape Android kini sedang menjadi primadona.
Banyak sekali tipe yang ditawarkan di pasaran.
Jika kamu merupakan salah satu orang yang sering gonta ganti hape, maka kamu harus memperhatikan beberapa hal berikut ini.
Tentu saja biar nggak salah pilih dan menyesal pada akhirnya.
Baca Juga : Facebook Kebobolan Lagi, Informasi Pribadi 81 Ribu Akun Dijual Hacker
Berikut ini 4 tipe hape Android yang sebaiknya kamu hindari untuk dibeli pada tahun 2018 ini.
1. Sistem Operasi di atas Android 5.0
Perhatikan dengan baik sistem operasi Android yang digunakan hape yang akan kamu beli.
Misalnya, untuk saat ini kamu bisa menggunakan Android 5.0 Lolipop.
Baca Juga : Apple Tetap Raup Keuntungan Besar Meski Penjualan iPhone Menurun
Jika kamu ingin menggunakan hape dalam jangka panjang, sebaiknya kamu memilih hape dengan Android 6.0 atau versi yang diatasnya.