Follow Us

Begini Cara Beli Handphone Realme, Harus Cepat Sebelum Kehabisan

Rezky Amaliah - Selasa, 09 Oktober 2018 | 21:29
Peluncuran Realme
amel

Peluncuran Realme

Laporan Wartawan NexTren, Rezky Amaliah

NexTren.com - Meski Realme sudah resmi diluncurkan dan akan dijual di pasar Indonesia, tapi handphone ini tidak dipasarkan secara offline.

Iya benar, Realme hanya akan dijual secara online saja. E-commerce yang resmi menjual handphone Realme adalah Lazada.

Baca Juga : 10 Juta Unit Xiaomi Redmi 5A Ludes Terjual dalam 9 Bulan Saja

Nah untuk tanggal penjualannya pun dibedakan dari setiap varian. Mau tahu kapan saja?

Sebelumnya kita bahas spesifikasi yang ada di masing-masing handphone Realme ini dulu ya.

Realme 2 Pro
amel

Realme 2 Pro

Dimulai dari desain yang diusung dari Realme 2, Realme 2 Pro, dan Realme C1 yang diklaim mewakili anak muda banget, nyatanya memang begitu sih.

Dari segi layar, Realme 2 dan Realme C1 membawa layar notch dengan ukuran 6,2 inci dan berasio 19:9. Sedangkan Realme 2 Pro memiliki layar dengan rasio 16:9.

Geser ke sisi kamera. Keduanya mengandalkan dual kamera belakang.

Baca Juga : Advan i6A, Hadir dengan YouTube Unlimited dan Penuh Fitur Keamanan

Editor : Kama

Baca Lainnya

Latest