Laporan Wartawan NexTren, Hesti Puji Lestari
NexTren.com - Jaringan dan kuota internet adalah satu hal wajib yang harus ada di setiap perjalanan.
Bagaimana tidak, dengan adanya jaringan dan kuota internet yang memadai, kamu bisa terus terhubung dengan banyak orang di berbagai belahan dunia.
Apakah kamu berencana liburan akhir tahun ini?
Jika iya, tim NexTren akan memberimu beberapa opsi negara tujuan wisata loh.
Bukan hanya soal keindahan alamnya, melainkan juga akses internet yang sanggup ditawarkannya.
Bagaimana tidak, negara-negara ini menggratiskan WiFi bagi penggunanya di negara tersebut.
(BACA:Hape Murah Bakal Lebih Dulu Usung Sistem Operasi Andorid Pie?)
Dilansir NexTren.com dari Travel Triangle, ini dia beberapa negara yang menggratiskan WiFi, cocok buat backpacker.
Namun, WiFi yang dimaksud hanya di tempat-tempat umum seperti bandara, pub, hotel, bar, kafe, restoran, dan sebagainya.
1. Amerika Serikat