Follow Us

Main Game AOV dan Mobile Legends Tanpa Lag dengan Cara Berikut Ini

Anggerhana Denni Rahmawati - Kamis, 12 Juli 2018 | 11:25
gaming

gaming

Laporan Wartawan NexTren, Anggerhana Denni R

NexTren.com - Siapa sih yang nggak suka main game dengan smartphonenya?

Namun, tak jarang bermain game di smartphone juga bikin kesal, misalnya saja saat smartphone kamu mengalami 'lag'.

Terlebih saat memainkan game online dengan grafis tinggi seperti AOV dan Mobile Legends.

(Tak Hanya WhatsApp, Kini Kamu Juga Bisa Kirim Pesan Teks dari Komputer)

Tenang, kamu nggak akan lagi mengalami lag kalau mengikuti tips berikut ini.

1. Rubah settings power management di hape android kamu.

2. Hentikan aplikasi berjalan di latar belakang android.

(Dikenalkan 18 Juli Minggu Ini, Huawei Nova 3 Hadir dengan Kirin 970 dan 4 Kamera)

3. Hapus file sampah atau junk file di hape android yang kamu gunakan.

4. Sesuaikan setelan grafis game dengan spek hape android yang kamu gunakan.

5. Pastikan menggunakan apn internet terbaik, agar koneksi internet stabil.

(Waspada Bakal Boros Kuota Data Kalau Kamu Terbiasa Hapus Cache Hape)

Selain cara diatas, kamu bisa melalui cara lain, yaitu menggunakan aplikasi-aplikasi berikut ini.

1. All-In-One Toolbox (Android)

2. SD Maid (Android)

(Jago Photoshop, Fotografer Ini Sukses Kembalikan Kenangan Masa Kecil)

3. CCleaner (Android)

4. iMyFone Umate (iOS)

5. Tenorshare free iPhone Care (iOS)

6. Game RAM Booster (Android)

7. iFreeUp (iOS)

(REVIEW Kelemahan Asus Zenfone Max Pro M1 - Hape Game Rp 2 Jutaan Berkamera Mantap)

Nah, itu dia cara-cara yang bisa lakukan agar permainan kamu tidak terhambat karena smartphone kamu mengalami lag.

Keputusan ada di tangan kamu, mau pilih cara yang mana.

(3 Aplikasi Android Ini Bikin Fotomu Jadi Mirip Kartun, Asyik Nih)

Semoga bermanfaat!

(*)

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest