Laporan Wartawan Nextren, Hesti Puji Lestari
Nextren.grid.id - Salah satu komponen yang dipertimbangkan saat hendak membeli hape baru adalah layar.
Pasalnya, layar merupakan komponen yang paling banyak berhubungan langsung dengan penggunanya.
Bukan hanya itu, keberadaan layar dengan kualitas buruk membuat penggunanya lelah dan tak puas dengan warna yang dihasilkan.
Namun, tahun 2017 kemarin ternyata telah banyak hape yang diproduksi dengan layar berteknologi 4K loh.
Sebagai informasi 4K merupakan sebuah teknologi yang membawa resolusi jauh lebih tinggi daripada HD.
Fungsi teknologi ini adalah menampilkan gambar video Youtube yang lebih jernih dan tampak nyata.
Nah, buat kamu yang pengen tahu rekomendasi hape yang telah mengusung layar 4K, tim Nextren punya informasinya buat kamu.
(BACA:Trik Mudah Hemat Kuota Saat Menonton Youtube Lewat Smartphone)
1. LG G4