Laporan Wartawan Nextren, Hesti Puji Lestari
Nextren.grid.id - Siapa yang tak mengenal brand Xiaomi?
Produsen ponsel pintar asal Tiongkok ini berhasil mencuri perhatian pecinta gadget dunia dengan produknya.
(Baca: Tips Bisa Nonton Youtube Sambil Buka Aplikasi Lain di Android)
Ya, Xiaomi terkenal sebagai salah satu vendor yang sering mempersembahkan smartphone kualitas mumpuni dengan harga yang relatif miring.
Baberapa waktu yang lalu, pecinta gadget Indonesia dihebohkan dengan kemunculan dua produk terbaru Xiaomi.
Kedua produk terbaru perusahaan asal Tiongkok tersebut, adalah Xiaomi Redmi 5 dan Xiaomi Redmi 5A.
Meski keduanya sama-sama menyasar pasar menegah, tapi ternyata keduanya dibekali dengan spesifikasi yang sedikit berbeda.
Nah, buat kamu yang penasaran dengan perbedaan kedua ponsel pintar ini, tim Nextren punya infonya nih.
(Baca: Tips Berbelanja Online yang Aman Saat Harbolnas, Awas Hacker!)
Desain